Selasa, 18 September 2012

A to Z about friendship


Accepts
Seorang  sahabat akan menerimanya kita secara apa adanya.
Believes
Saling percaya dibutuhkan dalam suatu ikata persahabatan.
Calls
Komunikasi dalam persahabatan juga diperlukan. Misalnya menelepon atau memberi kabar. Atau sekedar menyapa hai.
Elate
Berbesar hati agar persahabatan tetap terjaga.
Forgives
Saling memaafkan bila melakukan kesalahan.
Gives
Saling memberi tanpa mengharapkan imbalan. Ikhlas.
Hears
Mendengarkan curhatannya.
Invite
Mengajak ikut serta ia ke dalam lingkungan kita, agar ia mengetahui dengan apa yang kita kerjakan.
Just
Hanya ingin bersama kamu. Bila persahabatan kalian telah merasa nyaman. Buatlah agar persahabatan kalian lebih erat untuk masa depan kalian.
Known
Kamu harus mengenal sahabatmu dengan baik.
Love
Saling menyayangi sangat dibutuhkan dalam persahabatan.
Makes
Persahabatan itu akan membuat hidupmu menjadi berbeda dan berwarna.
Never
Seorang sahabat tak pernah membandingimu.
Offer
Menawarkan bantuan kepada sahabat.
Pays Attention
Memberi perhatian kepadanya.
Quiets
Meredakan ketakutannya saat dia bad feeling.
Raises
Membangkitkan semangatnya bila dia dalam keadaan drop.
Sacrifies
Rela berkorban untuknya.
Tells
Berkata jujur dan saling tukar cerita.
Understand
Saling pengertian satu sama lain.
Values
Saling menghargai satu sama lain.
Walks
Berjalan disamping sahabat. Selalu berada disisinya saat dia memerlukan, juga saat bahagia.
X-plains
Menjelaskan tentang sesuatu hal yang dirasa ada kesalahpahaman.
Yells
Berteriak saat sahabat tidak mau mendengar. Menegur sahabat supaya dia mau mendengar dan berkata kalau anda butuh dia.
Zaps
Ketika sahabatmu sudah lari dari kenyataan yang dia jalani, ingatkan dia dan  kembalikan dia pada kenyataan yang sebenarnya. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

jangan plagiat y